Pembuangan Limbah Diduga Cemari Sungai di Banyuwangi: Ancaman Pidana UU Lingkungan Mengintai

KataJatim.com – BANYUWANGI – Sungai di Dusun Kalimati, Desa Kedungrejo, Kecamatan Muncar, mendadak berubah warna kecoklatan dan berbau menyengat. Warga resah. Dugaan menguat bahwa perubahan itu akibat pembuangan limbah cair oleh salah satu perusahaan di kawasan industri. Berdasar Fakta Lapangan dari Pantauan di lokasi menunjukkan adanya pipa yang menyalurkan air berwarna keruh langsung ke sungai, […]

Continue Reading

Tanah Subur, Hati Mulia: Warga Konawe Utara Hibahkan 1.000 Hektare untuk Bangkitkan Transmigrasi

KataBali.com – Kendari — Sebuah kisah nyata gotong royong dan kepedulian sosial terwujud di Konawe Utara, Sulawesi Tenggara. Sebanyak 1.000 hektare lahan produktif di Kawasan Transmigrasi Hialu diserahkan secara sukarela oleh warga kepada pemerintah untuk mendukung program transmigrasi nasional. Langkah ini disambut haru oleh Wakil Menteri Transmigrasi, Viva Yoga Mauladi, saat menghadiri Pengukuhan dan Rapat […]

Continue Reading

Megawati Kembali Pimpin PDIP, Rangkap Sekjen: Konsolidasi Kuat di Tengah Tantangan Nasional

KataJatim.com – Bali — Kongres VI PDI Perjuangan telah rampung digelar di Nusa Dua, 1–3 Agustus 2025, menghasilkan formasi baru kepengurusan partai untuk periode 2025–2030. Ketua Umum Megawati Soekarnoputri kembali didaulat memimpin partai secara aklamasi. Yang mengejutkan, Megawati juga merangkap jabatan sebagai Sekretaris Jenderal—menandai langkah penguatan kontrol struktural di tubuh partai berlambang banteng tersebut. Ketua […]

Continue Reading

Transmigrasi Era Baru: Dorong Pemerataan dan Swasembada Pangan Lewat Kolaborasi Antar Daerah

KataJatim.com – Jakarta – Program transmigrasi Indonesia kini memasuki babak baru dengan paradigma bottom-up atau berbasis aspirasi daerah. Hal ini ditegaskan oleh Wakil Menteri Transmigrasi, Viva Yoga Mauladi, dalam Rapat Kerja Kementerian Transmigrasi 2025 yang berlangsung di jakarta. “Transmigrasi hari ini tidak lagi bersifat top-down. Program ini hanya berjalan jika ada aspirasi langsung dari daerah,” […]

Continue Reading

Viva Yoga: Tambahan Anggaran Jadi Modal Percepatan Pembangunan Kawasan Transmigrasi

KataJatim.com – Jakarta – Wakil Menteri Transmigrasi Viva Yoga Mauladi menyampaikan apresiasinya terhadap dukungan Komisi V DPR RI dalam upaya peningkatan anggaran Kementerian Transmigrasi pada Tahun Anggaran 2025. Hal itu disampaikan dalam rapat kerja bersama Komisi V DPR RI di Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (7/7). Dalam rapat yang dipimpin Wakil Ketua Komisi V DPR […]

Continue Reading

Tragedi Laut Selat Bali: KMP Tunu Pratama Jaya Tenggelam, 65 Orang Dalam Pencarian

KataJatim.com – Banyuwangi – Gilimanuk – Kecelakaan laut kembali terjadi di jalur penyeberangan Selat Bali. Kapal Motor Penyeberangan (KMP) Tunu Pratama Jaya yang membawa 65 orang—terdiri dari 53 penumpang, 12 kru kapal, serta 22 kendaraan—terbalik dan tenggelam sepenuhnya, Rabu dini hari, 2 Juli 2025. Sinyal darurat pertama terdengar melalui radio pada pukul 23.17 WIB, saat […]

Continue Reading

MK Putuskan Pemilu Terpisah, DPR Siapkan Revisi UU Pemilu dan Pilkada

KataJatim.com – Jakarta — Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang memerintahkan pemisahan pelaksanaan pemilu nasional dan daerah mendapat tanggapan strategis dari DPR RI. Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR RI, Ahmad Doli Kurnia, menilai keputusan MK ini harus menjadi momentum memperbaiki sistem demokrasi elektoral secara menyeluruh. Ia mendorong revisi Undang-Undang Pemilu, Pilkada, dan Partai Politik melalui […]

Continue Reading

Viva Yoga: Sertifikasi Lahan Transmigrasi adalah Keadilan yang Tertunda

KataJatim.com – Jakarta – Wakil Menteri Transmigrasi, Viva Yoga Mauladi, menyebut penerbitan sertipikat lahan bagi transmigran sebagai bentuk keadilan yang tertunda. Ia mengapresiasi dukungan Komisi V DPR RI dalam percepatan pelepasan status kawasan hutan dari wilayah transmigrasi, yang selama ini menghambat legalisasi hak milik warga. “Anggota Komisi V kompak mendukung agar seluruh kawasan transmigrasi dikeluarkan […]

Continue Reading

Wamen Viva Yoga Tampil Beda: Dari Ruang Sidang ke Studio BTV

KataJatim.com – Tangerang – Biasanya tampil serius di ruang sidang atau podium pemerintahan, Viva Yoga Mauladi ,Wakil Menteri Transmigrasi mendadak tampil beda di layar kaca. Bukan cuma jadi narasumber, kali ini beliau turun langsung jadi pembaca berita dadakan dalam program Berita Satu Utama Spesial di BTV. Bersama Wakil Menteri Kominfo Nezar Patria dan Ketua Dewan […]

Continue Reading

Momentum 15 Juni, Ruang Partisipasi Lansia Harus Terbuka dan Aktif, Bukan Disisihkan

KataJatim.com – Denpasar — Memperingati 15 Juni sebagai Hari Kesadaran Dunia terhadap Penyalahgunaan dan Penelantaran Lansia (World Elder Abuse Awareness Day/WEAAD), sejumlah tokoh masyarakat dan organisasi sosial menegaskan pentingnya membuka ruang partisipasi yang aktif dan bermartabat bagi kelompok lanjut usia (lansia) di Indonesia. Muhammad Ali Fauzi, aktivis sosial dan Koordinator LAPTSI (Lintas Antar Perguruan Tinggi […]

Continue Reading