8 Mahasiswa Stikosa-AWS Mendapat Beasiswa BRIN
KataJatim.com – SURABAYA.- Delapan orang mahasiswa Stikosa-AWS berhasil lolos dalam seleksi mahasiswa penerima beasiswa Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melalui seleksi program Bantuan Riset Talenta (BARISTA) 2023. Ke-8 mahasiswa tersebut : Alif Sioux Ramli, Angger Prasetyo, Dwi Bagus Sunyoto, Ega Oktasya, Ilham Prahardani, Leni Setya Wati, M. Zainal Arifin dan Syahwaldan Rizky. Mereka berhak […]
Continue Reading