Matangkan Persiapan Bali International Airshow, Pj. Gubernur Laporkan Beberapa Hal

KataJatim.com – Nusa Dua, Badung – Indonesia siap menjadi tuan rumah pameran kedirgantaraan internasional, dengan Pulau Dewata Bali dipilih sebagai venue penyelenggaraan Bali International Airshow (BIAS) 2024, yang akan berlangsung pada 18-21 September 2024 di South Apron Bandara Ngurah Rai. BIAS 2024 diperkirakan akan dihadiri oleh 6.000 tamu dari 100 pemangku kepentingan sektor aviasi dari […]

Continue Reading

Polri Libatkan 1.438 Personil Polantas Kawal Pergerakan Tamu VIP-VVIP KTT IAF di Bali

KataJatim.com – Bali- Kepolisian Republik Indonesia (Polri) menyiapkan sebanyak 1.438 personel dari Satuan Lalulintas (Polantas) untuk mengawal para tamu VVIP-VIP hingga delegasi KTT Indonesia-Africa Forum (IAF) ke-2 dan High Level Forum on Multi Stakeholders Partnership (HLF MSP) di Bali. Direktur Penegakan Hukum (Dirgakkum) Korlantas Polri selaku Kasatgas Walrolakir Operasi Puri Agung II, Brigjen Raden Slamet […]

Continue Reading

Bahaya…!!!! Pengelolah Tambang Galian C Desa Sologudik Wetan Abaikan K3, Klebet Terkesan Punya Nyawa Simpanan

Katajatim-Probolinggo -Tambang Galian C,  Milik CV Dua Putri Jogosari, Di Desa Sologudik Wetan,Kecamatan Pajarakan, diduga abaikan keselamatan para pekerja dan pengendara. Pasalnya, pekerja yang bertugas menjaga pintu kluar masuk kendaraan tidak ada yang memakai APD K3. Selain itu, disisi utara dan sisi selatan keluar masuk kendaraan, tidak terlihat adanya papan peringatan untuk para pengendara, Kamis 09/05/2024. […]

Continue Reading

Diduga Bangunan Liar Berdiri Di Lahan Milik Dinas PU Sumber Daya Air Dijadikan Pengoplosan Tabung Gas

Katajatim – Probolinggo – Diduga telah berdiri bangunan liar, di lahan  milik DINAS PU SUMBER DAYA AIR / ASET NEGARA, di Dusun Petemon Utara,RW.03 RW.03 Desa Petemon, Kecamatan krejengan Kabupaten Probolinggo. Jum’at 08/03/2024. sebelumnya bangunan tersebut diduga di jadikan tempat pengoplosan tabung gas Elpiji yang meledak pada tanggal 02  Maret 2024. Sehingga memakan korban jiwa dalam peristiwa […]

Continue Reading

Kasus Penembakan WNA Di Villa The Palm House Tumbakbayuh Tim Gabungan Bareskrim Polri & Polda Bali Amankan 3 Tersangka WNA Dan 1 DPO

Katajatim – Badung – Kabid Humas Polda Bali Kombes Pol Jansen Avitus Panjaitan S.I.K., M.H., bertempat di Lobi Mapolres Badung di depan para awak media menyampaikan kasus penembakan di Villa The Palm House Tumbakbayuh Mengwi Badung, Tim Gabungan Bareskrim Polri dan Polda Bali tetapkan 3 orang WNA sebagai tersangka dan 1 DPO, selasa 30/1/2024. Turut […]

Continue Reading

Kapolri Naikan Pangkat 45 Pati Polri, Ada Satu Polwan Jadi Jenderal

Katajatim-Jakarta – Sejumlah perwira tinggi (pati) Polri menjalani Korps Raport atau kenaikan pangkat. Upacara Korps Raport dipimpin langsung Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo pada Jumat (22/12/2023). Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol Sandi Nugroho mengatakan, pati Polri yang melaksanakan Korps Raport sebanyak 45 orang. Diantaranya Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Marthinus Hukom dari Irjen Pol […]

Continue Reading

Viral!! Pemberitaan Salah Satu Media Online Tanpa Klarifikasi, PJ Bupati Probolinggo,Kini Ketua PHRI Angkat Bicara

Katajatim-Probolinggo-Viralnya  pemberitaan yang di terbitkan oleh media online Warta Bromo, yang di terbitkan pada tanggal 16 Desember 2023. Dengan Judul,  PJ BUPATI PROBOLINGGO UNGKAP HOTEL DAN RESTORAN DI BROMO KEMPLANG PAJAK 8 MILIAR.   Namun,  Sangat di sayangkan,  tidak adanya  klarifikasi ke dua belah pihak utamanya  PJ Bupati Probolinggo. “UGAS IRWANTO” yang di sebut sebut namanya dalam pemberitaan tersebut. Dikutip sebagian dari isi […]

Continue Reading

Tim Peneliti dari TNI-AL Kunjungi Polres Badung-Bali

KataJatim.com – Mangupura – Kepala Kepolisian Resor Badung AKBP Teguh Priyo Wasono, S.I.K. menerima kunjungan tim penelitian bidang kemaritiman dari TNI-AL di ruang kerja Kapolres Badung Jl. Kebo Iwa No. 1 Mengwitani Kecamatan Mengwi Kabupaten Badung, Bali. Kamis (23/11/2023) pagi. Penelitian dengan tema “Pengelolaan Komcad dan Komduk Matra Laut Guna Mendukung Komponen Utama dalam Rangka […]

Continue Reading

Dishub Dan PUPR Abaikan Ijin Pengguna Jalan Yang Di Tanda Tangani PJ Bupati Probolinggo

Katajatim – Probolinggo – Dump truck yang digunakan oleh para pengusaha tambang untuk pengangkut material tanah urug kebutuhan proyek strategis Nasional terus menjadi sorotan. Dikarenakan bisa mengakibatkan  rusak nya infrastruktur jalan. Selain itu,  para pengusaha  harus mematuhi mekanisme operasional angkutan material pembangunan jalan tol Probowangi, 15/11/ 2023. Dijelaskan dalam surat persetujuan izin penggunaan jalan Kabupaten untuk kendaraan angkutan […]

Continue Reading

Pj Bupati Probolinggo Ugas Irwanto Turun Langsung Atasi Permasalahan Warga

Katajatim – Probolinggo – Setelah puluhan  warga masyarakat Desa Gading Kulon, RT.06 RW.03 Dusun Krajan, Kecamatan Banyuanyar, Kabupaten Probolinggo, melakukan buka paksa  jalan yang ditutup oleh Susilowati dikarenakan jalan tersebut adalah tanah milik Susilowati dengan dasar sertifikat  tahun 2010. Bahkan sebelumnya Susilowati sempet membongkar paving yang dibangun oleh pemerintah Desa, 23/10/1023. Sedangkan menurut  warga setempat, berani membuka jalan yang […]

Continue Reading