Sinergitas Forkopimka Terjun Langsung Pantau Banjir Yosowilangon

KATAJATIM.COM – LUMAJANG – Hujan deras yang terjadi kemarin membuat puluhan rumah warga di Desa Darungan, Kecamatan Yosowilangun, tergenang banjir. Rata-rata air banjir kerumah warga setinggi 10 hingga 40 sentimeter. Banjir tersebut terjadi di dua Dusun Kalicilik, dan Dusun Krajan, Desa Darungan, Kecamatan Yosowilangun. Akibat banjir tersebut, sinergitas Forkopimka Yosowilangun melakukan pengecekkan genangan air akibat […]

Continue Reading

Desa Temenggungan Gelar Musyawarah Penetapan BLT-DD Keluarga Miskin Ekstrim

KATAJATIM.COM – PROBOLINGGO-Dengan mengurangi tingkat kemiskinan masyarakat. Pemerintahan desa Temenggungan kecamatan Krejengan Kabupaten Probolinggo Jawa timur gelar musyawarah terbuka penetapan BLT-DD. Kemiskinan Ekstrem adalah kondisi ketidakmampuan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan dasar, yaitu makanan, air bersih, sanitasi layak, kesehatan, tempat tinggal, pendidikan dan akses informasi terhadap pendapatan dan layanan sosial.kamis(2/3/23) Mohammad ikbal ali warsa Kepala desa Temenggungan menerapkan […]

Continue Reading

Santri PP Mustanul Ulum Tenggelam Di Sungai Di saat Mencuci Karpet Pesantren

KATAJATIM.COM – Lumajang -Santri tenggelam di Sungai Bondoyudo, Dusun Kambengan, Desa Banyuputih, Kecamatan Jatiroto, Lumajang. Santri yang menimba ilmu di Pondok Pesantren Bustanul Ulum Banyuputih Kidul itu tenggelam. Kejadian ini dilaporkan oleh santri lainnya ke warga sekitar. Warga langsung meneruskan informasi itu ke pemerintah desa setempat dan Polsek Jatiroto. Selanjutnya, informasi itu diterima Badan Penanggulangan […]

Continue Reading

Sekda Ugas Irwanto Dan Kepala BPS Koordinasi Bahas Masalah Kemiskinan

KATAJATIM.COM – PROBOLINGGO-Menjalin komunikasi yang baik dan sinergitas demi meningkatkan kesejahteraan masyarakat, Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Probolinggo Ugas Irwanto melakukan silaturahmi dengan Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Probolinggo Firman Bastian, Turut mendampingi Kepala Badan Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bapelitbangda) Santiyono, Kepala Dinas Kominfo, Statistik dan Persandian Yulius Christian, Kepala Badan Pengelolaan Pendapatan, Keuangan […]

Continue Reading

Forkopimda Jawa Timur Launching Rumah Restorative Justice Sekolah

KATAJATIM.COM – SURABAYA -Masih tingginya kasus tindak pidana yang melibatkan anak dan remaja, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah ( Forkopimda ) Jawa Timur mendirikan Rumah Restorative Justice Sekolah (RRJS) Jenjang SMA, SMK dan SLB se Propinsi Jawa Timur. Launching peresmian RRJS oleh Forkopimda Jatim, dalam hal ini Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, Kapolda Jawa Timur Irjen […]

Continue Reading

Peringati HPN ke 77, F-Wamipro Kemas Acara Dengan Nuansa Sederhana

KATAJATIM.COM – PROBOLINGGO-Even Hari Pers Nasional (HPN) 2023 yang secara serentak diperingati oleh kalangan jurnalis ditanah air menjadi refleksi bahwa kehadiran pers menjadi faktor kebutuhan bagi masyarakat untuk menyampaikan berbagai kondisi wilayah melalui pemberitaan. Berkaitan dengan peringatan HPN ini, Forum Wartawan Mingguan Probolinggo (F-Wamipro) mengapresiasi dengan menggelar kegiatan tasyakuran, Selasa (28/2) pagi. Hadir dalam kegiatan […]

Continue Reading

Cuaca Ekstrim, Masyarakat Dihimbau Waspada Potensi Hujan dan Angin Kencang di Bulan Maret 2023

KataJatim.com – Denpasar – Kepala Pelaksana (Kalaksa) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bali, I Made Rentin menghimbau agar masyarakat tetap waspada terhadap potensi hujan lebat disertai angin kencang di Bulan Maret 2023. Potensi ini dapat menimbulkan ancaman genangan di sejumlah ruas jalan, tanah longsor, banjir, hingga pohon tumbang. Hal ini disampaikannya dalam Press Conference […]

Continue Reading

Wakil Ketua Fkppi Fc 1320 Probolinggo Tutup Usia

KATAJATIM.COM – PROBOLINGGO- Innalillahi wainnailaihi rojiun Kabar duka datang dari Keluarga besar FKPPI FC 1320 Probolinggo forum komunikasi putra putri purnawirawan dan putra putri TNI & Polri (KB -FKPPI) Wakil ketua FKPPI FC 1320 Abi Sofyan,SH. Alm.mengembuskan nafas terakhirnya pada senin ,(27/2/23) pukul 13:00 wib. di Rs Dr. Soleh Probolinggo di usia 61tahun. Almarhum di […]

Continue Reading

Wisuda Madrasah Aliyah Zainul Hasan Genggong 2023 Banyak Cetuskan Lulusan Berprestasi

KATAJATIM.COM – PROBOLINGGO- Di bawah naungan Yayasan Pendidikan Pesantren Zainul Hasan (YPPZH) Genggong Madrasah Aliyah (MA) wisuda murid-murid berprestasi. Jajaran Pengasuh Pondok Pesantren Zainul Hasan Genggong dan para wali santri wisudawan menjadi saksi prosesi wisuda para murid Madrasah Aliayah (MA) dan wisuda berlangsung khidmat dalam suasana akrab penuh kekeluargaan.Sabtu(25/2/23)  Wisuda kali ini di laksanakan pada […]

Continue Reading

Sowan ke Kopassus, PPWI Bawakan Bibit Pohon Buah-buahan dari Lampung Timur

KataJatim.com – Jakarta – Tidak kurang dari 180 bibit pohon dibawa dan diserahkan kepada Korps Komando Pasukan Khusus (Kopassus) TNI-AD oleh Tim PPWI, Senin lalu, 20 Februari 2023. Diantara ratusan bibit pohon tersebut, sejumlah 30 adalah bibit pohon buah-buahan berbagai jenis, antara lain durian, mangga, dan alpukat. Penyerahan secara simbolis bibit yang dibawa langsung dari […]

Continue Reading