Wali Kota Risma Vidcon Bersama Warga Gunung Anyar, Bahas Pembukaan Jalan hingga Aktivitas Usaha

KataJatim.com – Surabaya- Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini menggelar video conference (vidcon) dengan para pedagang serta perwakilan masyarakat yang tinggal di wilayah Kecamatan Gunung Anyar. Dalam kesempatan itu, Wali Kota Risma membahas penurunan penyebaran Covid-19 di Kota Pahlawan khususnya kawasan Gunung Anyar. Wali Kota Risma mengatakan, saat ini kondisi Surabaya sudah lebih baik dari sebelumnya. […]

Continue Reading

Peduli Pandemi Covid-19, JNE Bantu Pemkot Surabaya Alkes Senilai Rp 250 Juta

KataJatim.com – Surabaya – Dukungan dan bantuan dari berbagai kalangan pada masa pendemi Covid-19, terus mengalir untuk Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya. Salah satunya program Corporate Sosial Responsisbility (CSR) dari perusahaan jasa pengiriman JNE. Bantuan yang terdiri dari 5.000 helai masker bedah, 5.700 sarung tangan, 1.350 masker N95  serta 1.250 buah rapid test kit tersebut diserahkan pada 28 […]

Continue Reading

Pulihkan Pariwisata, Pemkab Banyuwangi Tancap Gas Pemasaran Gandeng Traveloka

KataJatim.com – BANYUWANGI – Untuk memulihkan ekonomi di sektor pariwisata setelah dihantam pandemi Covid-19, Pemkab Banyuwangi berkolaborasi dengan perusahaan penyedia layanan perjalanan dan gaya hidup, Traveloka. Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas mengatakan, Traveloka telah menggelar survei tentang destinasi favorit wisatawan domestik yang ingin dikunjungi setelah sektor pariwisata kembali dibuka. Hasilnya, Banyuwangi berada di posisi ketiga […]

Continue Reading

Menpar Ekonomi Kreatif Wishnutama: Banyuwangi Memiliki Skenario Jelas Dalam Pengembangan Pariwisata

KataJatim.com BANYUWANGI – Setelah aktivitas perekonomian di sektor pariwisata sempat terhenti karena dihantam pandemi Covid-19, kini dunia pariwisata di Banyuwangi mulai menata diri. Para pelaku pariwisata di Banyuwangi kembali menatap hari dengan depan optimistis.  Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama Kusubandio kembali melakukan kunjungan kerja di Banyuwangi bersama rombongan Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar […]

Continue Reading

Adaptasi Tatanan New Normal, HARPI Melati Lamongan Gelar Simulasi Pernikahan & Resepsi Terapkan Prokes

KataJatim.com – Lamongan – Asosiasi Penyelenggaraan Pernikahan & Himpunan Ahli Rias pengantin Indonesia (HARPI) Melati Lamongan menyelenggarakan “Simulasi Pernikahan & Resepsi Adaptasi Tatanan Normal Baru” di Sport Center Lamongan pada tanggal 21 juli 2020. Acara simulasi yang dihadiri oleh Bupati Lamongan H. Fadeli, S.H. MM. Selaku Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 yang didampingi FORKOPIMDA […]

Continue Reading

Rakor Dipimpin Luhut, Hadirkan Dua Menteri, Para Dirut BUMN dan CEO Swasta Genjot Ekonomi Banyuwangi

KataJatim.com – BANYUWANGI – Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan memimpin rapat koordinasi pengembangan pariwisata di Kabupaten Banyuwangi, Rabu (29/7/2020). Rapat diikuti Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama, Kepala BKPM Bahlil Lahadalia, Sekretaris Menteri BUMN Susyanto, Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas, dan sejumlah CEO/direktur utama mulai dari Garuda Indonesia, Perhutani, Traveloka, dan Dana. “Sekarang […]

Continue Reading

Lindungi Masyarakat dan Bisnis, OJK Dorong Pelaku Jasa Keuangan Tingkatkan Penerapan GRC

KataJatim.com – Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan melihat sektor usaha saat ini menghadapi berbagai ketidakpastian yang lebih besar dengan beragam risiko baru seperti serangan dunia maya, keamanan cloud, perubahan pesaing, perubahan iklim, krisis geopolitik, dan pandemi Covid-19. Untuk mampu mendeteksi dan mengantisipasi jenis risiko baru tersebut, OJK meminta pelaku jasa keuangan  terus meningkatkan penerapan Governance, Risk & […]

Continue Reading

Tingkatkan Ekonomi Kecil Menengah KADIN Gelar UMKM 2020 di Sidoarjo

KataSidoarjo.com – Dalam rangka meningkatkan dan menguatkan ekonomi kecil, menengah pelaku Umkm Sidoarjo, Kamar Dagang Indonesia (KADIN) Paradigma Baru Kabupaten Sidoarjo gelar UMKM 2020. Acara yang dibuka oleh Plt. Bupati Sidoarjo H. Nur Ahmad Syaifuddin, S.H., bertempat di Parkir barat Transmart Sidoarjo, Sabtu (25/01) digelar pada 25 Januari – 1 Februari 2020. Kegiatan UMKM Award […]

Continue Reading

Wagub Emil Ajak Generasi Madura Jadi Profesional di Era Mileneal

KataJatim.com – Surabaya- Wakil Gubernur Jawa Timur, Emil Elestianto Dardak mengajak generasi muda Madura untuk fokus menjadi profesional di era milenial. Hal ini dilakukan sebagai antisipasi menghadapi kebingungan mereka memasuki dunia kerja. “Harus fokus, inilah yang kita sebut menjadi profesional di era milenial,” kata Wagub Jatim Emil Elestianto Dardak saat memberikan sambutan di acara sosialisasi […]

Continue Reading

Buka Toserba di Sepanjang, Bupati Sidoarjo: Perekonomian Tumbuh Pesat

KataJatim.com – Sidoarjo – Pembangunan di bidang perdagangan merupakan pembangunan yang cukup strategis. Sektor perekonomian adalah lahan yang sangat potensial. Di Kabupaten Sidoarjo, sektor perekonomian tumbuh pesat. Hal tersebut dikatakan Bupati Sidoarjo H. Saiful Ilah, S.H., M.Hum dalam sambutannya saat meresmikan pembukaan Toserba Palapa Sepanjang yang berada di kompleks Sepanjang Town House, Jalan Raya Kalijaten […]

Continue Reading