Stikosa AWS dan YKAI Jatim Adakan Pelatihan Video Konten Jurnalistik Sambil Berwisata Sejarah

Keterangan gambar : Praktek membuat konten video jurnalistik di museum dan makam Dr Soetomo KataJatim.com – Surabaya – Bekerja sama dengan Yayasan Kesejahteraan Anak Indonesia (YKAI) Jawa Timur, Stikosa AWS menyelenggarakan Pelatihan Video Konten Jurnalistik di Gedung Nasional Indonesia, Jl. GNI 2 Surabaya, Kamis 14/11/2024. Kegiatan ini merupakan rangkaian dari Dies Natalis ke-60 Sekolah Tinggi […]

Continue Reading

Kejari Badung Musnahkan BB Narkoba Senilai Rp 4,4 Miliar

KataJatim.com – Mangupura-Badung-Kejaksaan Negeri Badung ,Selasa (12/11) memusnahkan barang bukti ( BB) narkoba senilai Rp 4,415.907.140. Pemusahan BB sebanyak 132 perkara tindak pidana umum yang sudah diputus dan berkekuatan hukum tetap dari bulan Juni 2024 s/d bulan Oktober 2024. Kejari Badung Sutrisno Margi Utomo,SH.MH kepada awak media menyatakan,barang bukti yang dimusnakan adalah kedua dalam tahun […]

Continue Reading

Tak Butuh Waktu Lama Polres Probolinggo Unit PPA Ungkap Pelaku Pembuang Bayi Di Kecamatan Krucil

Katajatim – Probolinggo – Unit PPA Satreskrim Polres Probolinggo  berhasil ungkap penemuan mayat balita yang menghebohkan warga Desa Guyangan, Kecamatan Krucil, Kabupaten Probolinggo. Balita tersebut ditemukan warga setempat dalam kondisi tidak menggunakan pakaian sehelaipun dan dalam keadaan meninggal dunia. Selasa, 12/11/2024. Mayat balita di temukan warga masyarakat di Dusun Duren, Desa Guyangan, Kecamatan Krucil pada Hari […]

Continue Reading

Buku Antologi Puisi Warumas ke-6 Angkat Eksotika Jawa Timur

KataJatim.com – Surabaya – Tak terasa, buku antologi puisi karya komunitas wartawan usia emas (Warumas) sudah menginjak episode ke-6. Hanya berjarak 2 tahun saat peluncuran buku antologi puisi episode pertama, awal September 2022 lalu. Peluncuran antologi puisi ke-6 bertajuk “Eksotika Jawa Timur” ini berlangsung sederhana di cafe Omah Lawas, Jl. Taman Putro Agung No.6 Rangkah, […]

Continue Reading

11 Executive Chefs & 10 F&B Leaders Bali dan Lombok Uji Memasak 3 Bahan Rahasia dalam Kompetisi Bergengsi Archipelago Black Box Battle di Aston Denpasar

KataJatim.com – Bali – Archipelago, perusahaan manajemen hotel swasta terbesar di Asia Tenggara, sukses menyelenggarakan acara Archipelago Black Box Battle ke – 10 di Aston Denpasar Hotel & Convention Center pada hari Rabu, 23 Oktober 2024. Kompetisi kali ini diikuti oleh 10 F&B Leaders dan 11 Executive Chefs dari unit hotel Archipelago di area Bali […]

Continue Reading

Warga Australia Tewas Terseret Ombak di Pantai Balian Tabanan

Laidley Craig Stewart (56), seorang warga Australia yang terseret Pantai Balian Tabanan akhirnya ditemukan dalam kondisi meninggal dunia, Jumat, 18 Oktober 2024. Korban Stewart ditemukan oleh warga setempat dalam keadaan sudah terdampar di Pantai Screet Bay atau sekitar satu kilometer dari lokasi terseretnya korban kemudian dievakuasi tim Basarnas di lokasi kejadian. Korban sebelumnya terseret ombak […]

Continue Reading

Archipelago International Gelar Young Chef & Barista Challenge 2024 Sebagai Wadah Talenta Muda Mengembangkan Kreativitas Di Bidang Kuliner

KataJatim.com – Sentul – Archipelago International sukses menyelenggarakan Grand Final Archipelago Young Chef & Barista Challenge 2024 setiap tahunnya, sebuah kompetisi kuliner yang diselenggarakan khusus untuk mengembangkan talenta kuliner dan barista dari generasi muda di seluruh properti milik Archipelago International. Acara ini diadakan di The Alana Hotel & Conference Center – Sentul City pada hari […]

Continue Reading

BKGN 2024, Al Denta Scan Lengkapi Layanan Konsultasi Gigi

KataJatim.com – Jakarta – Unilever Indonesia melalui Pepsodent bersama Persatuan Dokter Gigi Indonesia (PDGI), Asosiasi Fakultas Kedokteran Gigi Indonesia (AFDOKGI), dan Asosiasi Rumah Sakit Gigi dan Mulut Pendidikan Indonesia (ARSGMPI) meresmikan Bulan Kesehatan Gigi Nasional (BKGN) yang tahun ini memasuki kali pelaksanaan ke-15. Bertema “Berani Unjuk Gigi, Dukung Senyum Indonesia Lebih Kuat”, BKGN 2024 kembali […]

Continue Reading

Diduga Kelalaian Pegawai Puskesmas Wangkal Sebabkan Korban Drop Dan menianggal dunia, Namun Kapus Mengatakan Hal Yang Tidak Etis

Katajatim-Probolinggo-Adanya polemik di kalangan masyarakat Wangkal, Kecamatan Gading adanya pasien terjatuh ketika akan di rujuk ke rumah sakit Waluyojati. Terjatuhnya pasin ketika akan dirujuk ke RS Waluyojati, berawal dari SM (66) dari Desa Krobungan, Kecamatan Krucil sakit BD dan sesak nafas, dirawat di puskesmas Wangkal pada hari Jumat 6 september 2024 korban masuk puskesmas Wangkal […]

Continue Reading

Polri Libatkan 1.438 Personil Polantas Kawal Pergerakan Tamu VIP-VVIP KTT IAF di Bali

KataJatim.com – Bali- Kepolisian Republik Indonesia (Polri) menyiapkan sebanyak 1.438 personel dari Satuan Lalulintas (Polantas) untuk mengawal para tamu VVIP-VIP hingga delegasi KTT Indonesia-Africa Forum (IAF) ke-2 dan High Level Forum on Multi Stakeholders Partnership (HLF MSP) di Bali. Direktur Penegakan Hukum (Dirgakkum) Korlantas Polri selaku Kasatgas Walrolakir Operasi Puri Agung II, Brigjen Raden Slamet […]

Continue Reading