Penyataan Sikap Aliansi Mahasiswa Universitas Negeri Malang (UM)

KATAJATIM.COM |  MALANG – Universitas Negeri Malang (UM) dengan jargonnya the learning university merupakan salah satu kampus yang cukup memiliki nama besar di Kota Malang dan juga regional Jawa Timur, bahkan termasuk lingkup nasional.  Nama besar itu disandang oleh UM selain karena kampus ini memiliki aspek historis yang cukup panjang dan menarik, namun di sisi lain […]

Continue Reading

Adanya Rencana Deklarasi Ganti Presiden, Aliansi Mahasiswa Jatim Gelar Aksi Damai

KATAJATIM.COM | SURABAYA – Aliansi Mahasiswa Jawa Timur gelar Aksi Damai atas rencana deklarasi #2019GantiPresiden yang akan diselenggarakan di Tugu Pahlawan pada hari Minggu, 26 Agustus 2018. Tuntutan yang dihidangkan Aliansi tersebut adalah pemerintah dan penyelenggara pemilu harus buat aturan yang jelas terhadap adanya pesta demokrasi yang aman, damai, dan adem. Aksi tersebut berlangsung di dua […]

Continue Reading

Aliansi Pemuda Demo Depan Kantor Kemendagri

KataJatim.com – JAKARTA – Aliansi pemuda dan mahasiswa Rokan Hulu kembali melakukan aksi di depan kantor kementrian dalam negeri rRpublik Indonesia 24/7. Puluhan massa aksi yang datang menyuarakan kecaman terhadap mendagri yang dianggap lalai dalam menyikapi kekosongan kepemimpinan dalam hal ini kursi Wakil Bupati Rokan Hulu. Massa menilai mendagri melakukan proses pembiaran terhadap permasalahan pemerintahan […]

Continue Reading