Djarot Saiful Hidayat: Nggak Ada Ketua Harian dan Wakil Ketua Umum

KataJatim.com – Djarot Saiful Hidayat, selaku ketua SC dalam Kongres V PDIP yang berlangsung di Grand Inna Bali Beach Sanur, Denpasar, memastikan bahwa dalam penyusunan struktur kepengurusan PDIP periode 2019 – 2024 nanti, tidak akan ada jabatan Ketua Harian maupun Wakil Ketua Umum. Ia berpendapat bahwa hal tersebut merupakan hak prerogative milik Ketua Umum PDIP […]

Continue Reading

Ganjar Pranowo: Megawati Soekarnoputri Adalah Simbol PDIP

KataJatim.com – Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo mengatakan bahwa Megawati Soekarnoputri telah terbukti menjadi pemersatu PDIP. Baginya, hal ini terbukti dalam Kongres V PDIP ini yang memilih kembali Megawati Soekarnoputri sebagai Ketua Umum secara aklamasi. “Kalau hari ini, Ibu Mega masih perekat, pemersatu, dan motivator bagi seluruh kader,” ujarnya. Baginya, dukungan tersebut pun memang berasal […]

Continue Reading

Sidang Tahunan IMF World Bank di Bali Terbesar Setelah Amerika

KataJatim.com – DENPASAR, Annual Meeting IMF-World Bank yang digelar pada 8-12 Oktober mendatang memberi nilai luar biasa bagi Bali ke depannya. Sebab sidang ini merupakan terbesar yang digelar setelah Amerika. “Bali jadi peserta terbesar yang menggelar sidang ini di luar Amerika, setelah tahun 1946 dilaksanakan di Amerika,” ujar Menko Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan saat peresmian […]

Continue Reading

20 Negara Asia Pasifif Adakan APACT Meeting di Bali, Bahas Pengendalian Tembakau

KataJatim.com – JAKARTA– Setelah menjadi tuan rumah Asian Games, Indonesia kembali dipercaya menjadi tuan rumah sebuah pertemuan internasional, yakni APACT Meeting  (Asia Pasific Tobacco and Health) yang diselenggarakan di Nusa Dua, Bali, 12-15 September 2018. APACT Meeting dihadiri lebih dari 20 negara di Asia Pasific, dengan sekitar 1.000 peserta, dan dengan menghadirkan puluhan nara sumber internasional, […]

Continue Reading

31 Tulang Di Kuburan Digali Panitia Ngaben Massal

KATAJATIM.COM, KARANGASEM – Pagi-pagi buta sekitar pukul 04.30 warga Pesaban, kec. Rendang, kab. Karangasem menggali 31 Tulang belulang ata kerangka manusia di Kuburan setempat.  “Sebanyak 31 tulang belulang manusia digali,” kata salah satu panitia Ngaben Massal Mangku Kartika ketika dimintai keterangannya di Kuburan. Rabu (15/08). Selanjutnya setelah digali tulang belulang tersebut ditempatkan pada rompok atau tempat […]

Continue Reading

Aparat Penegak Hukum Dibekali Oleh Pakar Untuk Penanganan Perempuan Korban Kekerasan

BALI – Aparat penegak hukum merupakan ujung tombak pemenuhan rasa keadilan bagi korban dalam sebuah proses hukum, termasuk pada kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak. Dibutuhkan kesamaan persepsi di kalangan aparat penegak hukum yang responsif gender untuk mengedepankan pemenuhan kepentingan korban perempuan dan anak. Demi mewujudkan hal tersebut, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) […]

Continue Reading