Banyak Pelanggaran Yang Terjadi Di Pilgub Jatim, Ini Hasil Pemantauan KIPP Jawa Timur

KataJatim.com – SURABAYA – Provinsi Jawa Timur telah selesai menyelenggarakan hajat demokrasi terbesarnya, yaitu pemilihan gubernur. Perlu diingat, hal ini juga tak lepas dari praktek otonomi daerah yang mulai dijalankan di Indonesia sejak 1999.  Maka sebagai konsekuensi logis dari praktek otonomi daerah tersebut, pemilihan kepala daerah pun dilakukan secara demokratis sesuai dengan amanat reformasi.  Bernaung […]

Continue Reading