41 Anggota DPRD Kota Malang Tersandung Korupsi, Ketua LPKAN : Membuat Malu Wajah Jawa Timur

KATAJATIM.COM | JAKARTA – Ketua Umum DPP Lembaga Pengawas Kinerja Aparatur Negara (LPKAN) RH. Mohammad Ali Zaini menilai, kasus suap massal yang dilakukan anggota legislatif sebanyak 41 dari 45 anggota DPRD Kota malang telah ditetapkan tersangka oleh KPK, “ini sudah menjadi bukti bahwa suap di DPRD Kota Malang adalah perbuatan yang memalukan dan menampar wajah Jawa […]

Continue Reading

DPD LPKAN Jatim Berharap Aparatur Negara Sediakan Sistem Integrasi Kependudukan

SURABAYA – LSM Lembaga Pengawas Kinerja Aparatur Negara (LPKAN) yang merupakan lembaga kontrol sosial  pemerintah menggelar rapat terbatas  di Hotel Narita Surabaya, Sabtu, (11/8/2018). Dalam rapat tersebut membahas tentang penguatan persepsi bersama didirikannya LPKAN. Ketua Umum DPP LPKAN, R. Muhammad Ali Zaini mengatakan, kehadiran LSM ini merupakan awal dari bergeraknya semua lapisan masyarakat untuk membangun […]

Continue Reading

LPKAN Jawa Timur Menelisik Ketat Adanya Penyimpangan Publik

SURABAYA – Setelah resmi berdiri pada 8 Januari 2018, pengurus DPP Lembaga Pengawas Kinerja Aparatur Negara (LPKAN) terus bergerak merapatkan barisan untuk membentuk kepengurusan DPD LPKAN di 34 Provinsi, tak terkecuali Provinsi Jawa Timur yang sudah mendapatkan SK dan siap untuk dilantik.  Rapat Koordinasi antara DPP dan DPD LKPAN Jawa Timur yang membahas isu terkini […]

Continue Reading