LIRA Ciptakan Entepreneur Muda Untuk Kepentingan Masyarakat Luas

KATAJATIM.COM | SURABAYA – Himpunan Pengusaha LIRA Indonesia (HIPLINDO) Jawa Timur gelar forum bisnis dengan tema “Pemberdayaan Ekonomi Anggota LIRA”. Acara ini diselenggarakan di Amaris Hotel Margorejo Surabaya, Jl. Margorejo Indah 114-115, Surabaya. Minggu, (26/08) sore. Dalam sambutannya, Irham Maulidy selaku Gubernur LIRA Jawa Timur mengatakan, enteprenur muda harus kita cetak bersama-bersama. Sebagai mitra usaha yang siap […]

Continue Reading

104.3 Pas Fm Gelar Forum Bisnis “Capres Dimata Pengusaha”

KATAJATIM.COM | SURABAYA – 104.3 Pas Fm Radio Bisnis Surabaya gelar forum bisnis yang bertemakan “Capres Dimata Pengusaha”. Acara tersebut diselenggarakan di Coneco Coworking Space Komplek AJBS World, Jl. Ratna No. 14, Surabaya.  Semakin mendekat di momen pilpres 2019, tentu di ranah bisnis harus tetap menjulat. Dengan kondisi politik yang ada, bisnis juga harus mengimbangi supaya […]

Continue Reading

SK Walikota Makassar Untuk Menindak Tegas Oknum Pengusaha Yang Melanggar Perda

KATAJATIM.COM, MAKASSAR – Sepertinya SK Walikota Makassar terbentuk sejak Tahun 2017 diduga tidak berjalan maksimal. Surat keputusan ini telah terbentuk untuk menindaki oknum pengusaha yang melakukan pelanggaran Perda. Langkah yang di ambil Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Makassar rupanya tak main-main dalam mengambil sikap tegas atas keberadaan gudang dalam kota yang masih beroperasi hingga saat ini. […]

Continue Reading

Buat Usaha Semakin Sukses, Ciptakan Bisnis Pendukungnya Juga

MALANG – Mahasiswa KKN Unikama mengadakan Penyuluhan “Strategi Pemasaran” bertempat di MA Al-Hisi Desa Ringinsari Kecamatan Sumbermanjing Wetan. Kegiatan ini di hadiri oleh warga Desa Ringinsari.  Penyuluhan ini berdasarkan hasil observasi rendahnya pengetahuan masyarakat untuk memasarkan produk. Mahasiswa KKN Unikama di Desa Ringinsari merasa tergerak untuk mengadakan kegiatan ini. Bapak Ainul Ulum selaku pemateri menyampaikan […]

Continue Reading

Permasalahan Bagi Pengusaha, Menciptakan Produk Yang Yakin Keren Dan Menjual Produknya

SURABAYA – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menggelar demoday Food Startup Indonesia (FSI) di Ballroom Hotel Ciputra World Surabaya. Bekraf membekali 93 pengusaha rintisan (startup) subsektor kuliner sebagai finalis FSI 2018 pengetahuan untuk mendapatkan investor dengan talkshow dan mentorship.   Bekraf menghadirkan narasumber dari investor, chef, serta founder sukses di bidang kuliner pada talkshow. Pelaku industri […]

Continue Reading

Tiga Startup Kuliner Akan Dipilih Menjadi Juara FSI 2018

KataJatim.com – SURABAYA – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menggelar Food Startup Indonesia (FSI) 2018, platform yang mempertemukan pengusaha rintisan (startup) di bidang kuliner dengan sumber-sumber permodalan yang ada, baik financial investor maupun strategic partner dalam berwirausaha. 93 startup kuliner telah terpilih untuk mengikuti rangkaian acara Demoday FSI 2018 dari 27 Juli hingga 1 Agustus di […]

Continue Reading

DPW Asprindo Jatim Akan Libatkan Rizal Ramli Saat Deklarasi

KataJatim.com – SURABAYA – Asprindo sebagai wadah persatuan dan kesatuan bagi pengusaha Indonesia yang di inisiasi oleh seorang pengusaha Jose Rizal. Saat ini sedang merampungkan seluruh kepengurusan tingkat Pimpinan Wilayah di 34 Provinsi, serta perwakilan di 24 Negara sahabat, baik di Eropa, Amerika, Timur Tengah, Asia, Jepang dan Australia.  Tidak terkecuali Provinsi Jawa Timur yang […]

Continue Reading

104.3 Pas Fm (Radio Bisnis Surabaya) Gelar Forum Bisnis

KataJatim.com – SURABAYA – Kamis, (26/07). 104.3 Pas Fm (Radio Bisnis Surabaya) gelar forum bisnis dengan mengangkat tema “Tetap Profit Ditengah Fluktuasi Rupiah”, yang diadakan di Sixth Lounge Hotel Crown Prince Surabaya Jl. Basuki Rahmat No. 123-127 Surabaya. Forum tersebut membuka informasi dan wawasan terkait rupiah yang sedang menurun, oleh karena itu, bagaimana caranya untuk […]

Continue Reading

Belajar Usaha Dan Menjadi Pengusaha Dengan Himapindo

MAKASSAR – Rabu, (25/07). Sejumlah aktivis pengusaha muda Indonesia dari berbagai daerah dan dari berbagai kampus menginisiasi pembentukan organisasi profesi kewirausahawan. Mereka mendeklarasikan Himpunan Mahasiswa Pengusaha Muda Indonesia atau Himapindo. Musyawarah tersebut menghasilkan kesepakatan menunjuk Wahyu,SE Aktivis muda sebagai Kordinator wilayah Sulawesi Selatan dengan Sekjennya Rachmat Setiawan  Dalam acara deklarasi dan pelantikan ditingkat BPW dan […]

Continue Reading