Kolaborasi Stakeholders di 10th World Water Forum 2024, Tentukan Keberhasilan Indonesia Kelola Sumber Daya Air

KataJatim.com – Jakarta – Perhelatan 10th World Water Forum akan menjadi sebuah tonggak bersejarah bagi Indonesia sebagai tuan rumah. Forum yang mempertemukan para pemimpin negara dunia ini menjadi kesempatan bagi Indonesia menunjukkan keberhasilannya bidang pengelolaan sumber daya air. Keberhasilan itu tak lepas dari peran para pemangku kepentingan yang ikut serta mendukung acara ini. Kolaborasi antara […]

Continue Reading

Koalisi Cek Fakta Gelar “Live Fact Checking” Debat Pilpres Pamungkas

KataJatim.com –  Jakarta – Koalisi Cek Fakta yang terdiri dari Aliansi Jurnalis Independen (AJI), Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI), Masyarakat Antifitnah Indonesia (MAFINDO), dan 16 media yang tergabung dalam koalisi menggelar “live fact checking” debat pilpres ke-5. Debat yang digelar di Jakarta Convention Center (JCC) itu menjadi debat pilpres pemungkas sebelum rakyat Indonesia memberikan suaranya […]

Continue Reading

Tumpukan Sampah Di Tepi Jalan Berdekatan Dengan Pintu Masuk DAM 8 Pekalen Desa Brabe Kembali Terjadi

Katajatim – Probolinggo – Kembali terjadi penumpukan sampah di pinggir jalan pintu masuk dam 8 pekalen Desa Brabe Kecamatan Maron. Penumpukan sampah tersebut, diakibatkan dari masyarakat sekitar. Kebanyakan sampah yang dibuang adalah sampah plastik. Padahal sebelumnya sudah Viral, dan sudah di bersihkan Oleh DLH (Dinas Lingkungan hidup) Kabupaten Probolinggo. Kamis, 18/01/2024. Adanya tumpukan sampah di […]

Continue Reading

Kapolri Ajak Masyarakat Sambut Nataru Dengan Semangat dan Harapan Baru

KataJatim.com – Jakarta – Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo menyatakan, perayaan Natal dan tahun baru (Nataru) 2024 kali ini menjadi momentum untuk mengingat kebesaran kasih Tuhan. Segala kekuatan kepada negeri telah diberikan untuk bangkit dan terus bergerak maju melewati tantangan demi menggapai Indonesia Emas 2045. “Pada kesempatan yang berbahagia ini, saya Jenderal Polisi […]

Continue Reading

PJ Bupati Probolinggo, Ugas Irwanto, S Sos., M Si Mengucapkan Selamat Merayakan Natal dan Tahun Baru 2024

KataJatim.com – Probolingo- PJ Bupati Probolinggo, Ugas Irwanto, S Sos., M Si bersama seluruh jajaran pemerintah Kabupaten Probolinggo mengucapkan Selamat Hari Raya Natal 25 Desember 2023 dan Selamat Tahun Baru 1 januari 2024.

Continue Reading

Kapolri Naikan Pangkat 45 Pati Polri, Ada Satu Polwan Jadi Jenderal

Katajatim-Jakarta – Sejumlah perwira tinggi (pati) Polri menjalani Korps Raport atau kenaikan pangkat. Upacara Korps Raport dipimpin langsung Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo pada Jumat (22/12/2023). Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol Sandi Nugroho mengatakan, pati Polri yang melaksanakan Korps Raport sebanyak 45 orang. Diantaranya Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Marthinus Hukom dari Irjen Pol […]

Continue Reading

DPP PNTI Gelar Munas Ke V Di Jakarta

Katajatim-Jakarta-Dewan Pimpinan Pusat Persatuan Nelayan Tradisional Indonesia (DPP PNTI) Selenggarakan Musyawarah Nasional (MUNAS KE-V) pada tanggal 12 – 14 Desember 2023 di Jakarta.  “Musyawarah Nasional DPP PNTI ke-V Insya Allah akan di hadiri oleh 25 Pengurus DPW PNTI Se-Indonesia”. Dengan tema Nelayan Tradisional Sejahtera Sebagai Bagian dari  Suistenable Development Goals (SDG). Beberapa agenda yang akan dibahas […]

Continue Reading

Wujudkan Kepedulian Lingkungan, Polres Probolinggo Dan Dandim 0820 Serta DPD LSM LIRA Menanam 2000 Pohon

Katajatim – Probolinggo – Dalam rangka kontribusi reboisasi dalam mitigasi perubahan iklim dan pelestarian keanekaragaman hayati dan Santunan anak Yatim, bertempat di lokasi bendungan wisata 8 pekalen/ADA Adventure Desa Brabe, Kecamatan Maron,Kabupaten Probolinggo. Yang di inisiasi oleh DPK LSM LIRA Kecamatan Maron. Jum’at (08/12/2023). Acara tersebut di hadiri oleh Kapolres Probolinggo AKBP WISNU WARDANA S.H, […]

Continue Reading